Senin, 10 Juni 2019

Fungsi dan Penggunaan Autosum, Product, Sumproduct, Min dan Max dalam Microsoft Exel

A. Autosum      Autosum adalah salah satu fasilitas yang terdapat pada microsoft exel dan memiliki fungsi untuk memudahkan dalam melakukan perhitungan secara otomatis. Penulisan Fungsinya sebagai berikut : =SUM(Cell awal :Cell Akhir) , Maksudnya kita menjumlahkan dari cell awal hingga cell akhir. B. Product       Product memiliki fungsi yaitu untuk mencari hasil perkalian banyak cell secara bersamaan dari hasil perkalian  sederetan bilangan. Penulisan fungsi Rumus Product bisa kita pakai juga dengan menggunakan...

Fungsi dan Penggunaan VLOOKUP dan HLOOKUP dal Microsoft Exell

    Hlookup dan Vlookup adalah fasilitas yang terdapat didalam microsoft exel untuk membuat dan menghitung tabel yang berisikan data-data yang mendatar maupun berbentuk horizontal. Hlookup dan Vlookup bagian drai fungsi Lookup. Hlookup dan Vlookup dari Penggunaannya hampir sama melainkan hanya berbeda pada penggunaan data yang akan kita gunakan terletak pada horizontal (Hlookup) dan Vertikal (Vlookup). A. Vlookup      ...

Mempraktikan Format Cell Data

       Fungsi memformat cell pada data excel adalah untuk memberikan tampilan data agar lebih mudah dalam membaca data, kemudian kita dapat memberikan suatu sifat dan tipe dari data tersebut. Cara format cell data number pada Microsoft excel.  Berikut adalah langkah-langkah dalam membuat cell data number : 1.  Pilih sel atau rentang sel 2. Seleksi atau area range yang akan diformat  3. Tekan CTRL + 1  dan pilih nomor 4. Pada dialog box pilih number dengan  accounting karena...

Tutorial Menggunakan Fasilits Mail Merge Microsoft Word dalam Membuat Microsoft Word

          Mail merge memiliki fungsi yang sangat penting pada microsoft word yaitu salah satu contohnya bisa membuat surat edaran tanpa mngetik satu persatu surat tersebut. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas langkah-langkah membuat surat masal dengan Mail Merge. Adapun Langkah - Langkah menggunakan mail merge membuat surat masal : 1. Buka terlebih dahulu Aplikasi menu Microsoft Word 2. Langkah pertama kita...

Minggu, 09 Juni 2019

Teknik dan Panduan Membuat Kutipan dengan Citation dan Daftar Pustaka dengan Bibliogrhapy

A. Kutipan          Kutipan merupakan bentuk pendapat dari seseorang pengarang untuk menunjang pendapat kita sebagai bahan bukti. Misalnya terdapat didalam buku maupun karya tulis ilmiah. Kutipan memiliki dua jenis yaitu kutipan secara langsung dan tidak langsung. Kutipan secara langsung adalah kutipan yang mengutip kata demi kata dari karya tulis ilmiah atau buku yang di kutip, sedangkan kutipan secara tidak langsung...

Selasa, 04 Juni 2019

Teknik dan Panduan Membuat Daftar isi dengan Multilevel List

         Daftar Isi adalah halaman yang menjadi petunjuk pada suatu karya tulis ilmiah yang berfungsi untuk memudahkan pembaca mencari judul materi yang dicari.  Adapun pada kesempatan kali ini kita membuat panduan dan teknik membuat daftar isi dengan cara Multilevel List berikut langkah-langkahnya :  1. Pertama membuka aplikasi microsoft word kemudian  kita harus membuat sebuah artikel atau menyiapkan...

Drop Cap, Columns, Header dan Footer, Clip Art dan Watermark, Page Border, Smart Art, Footnote, dan Comment

Drop Cap            Drop cap merupakan Salah satu fitur yang terdapat pada aplikasi microsoft word yang berfungsi membuat tulisan huruf  menjadi lebih besar dari huruf yang lain. Adapun langkah-langkah dalam membuat drop cap :  1. Membuka aplikasi microsoft word terlebih dahulu . 2. Klik menu Insert  3. Kemudian klik drop cap    4. dan Pilih salah satu format posisi drop cap Collumns           Columns adalah fitur yang terdapat di microsoft word...

Senin, 03 Juni 2019

Kegunaan dan Fungsi Tombol Keyboard

          Keyboard merupakan  komponen bagian terpenting pada komputer yang berguna untuk input device. Secara umum keyboard adalah perangkat keras yang memiliki banyak tombol. Keyboard memiliki banyak kegunaan dalam aktivitas sehari hari bagi pengguna komputer seperti di kampus, dikantor, sekolahan dan yang berkaitan dengan komputer. Fungsi Tombol Keyboard           Pada keyboard memiliki banyak sekali tombol, setiap tombol memiliki fungsinya masing-masing, Adapun fungsi dari tombol pada...

Pengenalan Hardware, Software, Brainware

          Komputer Adalah alat teknolgi yang saat ini sangat erat kaitannya dengan aktivitas manusia, bagaimana tidak komputer mampu membantu menyelesaikam semua pekerjaan manusia dengan mudah. Pada kesempatan kali ini akan menjelaskan komponen-komponen penting yang ada pada komputer berdasarkan tugasnya masing-masing. ketiga komponen ini adalah Hardware, Software, dan Brainware yang dimana ketiga komponen ini memiliki peranan yang berbeda, Berikut penjelasannya :           ...

Sejarah dan Generasi Komputer

•Komputer = menghitung          Secara Umum Komputer Merupakan alat elektronik yang mampu menghitung, menyimpan data, menginput dan menghasilkan data berdasarkan sistem operasi sesuai prosedur sehingga mampu menghasilkan informasi berdasarkan program dan data yang ada.  Sejarah dan Perkembangan Komputer           Komputer pertama kali di temukan oleh Charles Babbage. Dia adalah sesesorang yang sudah banyak memberikan karyanya,salah satu penemuan yang paling...